Jumat, 19 Desember 2014

Ying

"Larian laju!!"
Hmm... Siapa ya, yang suka berkata begitu... Ying! Kecepatannya dalam berlari bisa membuat ia lari dari Malaysia ke Antartika hanya dalam beberapa detik saja. Namun, apakah benar? Kita lihat lengkapnya disini:



Ying
 
CIRI-CIRI UMUM
  • Jenis kelamin  : Perempuan    
  • Ras                  : Tionghoa/China
  • Warna rambut : Hitam
  • Warna mata     : Biru
  • Usia                 :  11 
  • Pekerjaan         : Murid



Kekuatan

Ying mempunyai kekuatan memecut sepantas bunyi sehingga mampu mengelilingi seluruh daerah Bumi dalam waktu beberapa detik saja, apatah lagi mampu mengatasi kecepatan peluru. Kekuatan ini adalah menyerupai kekuatan superhero The Flash dari DC Comics atau Sonic the Hedgehog. Bagaimanapun, Ying kehilangan kekuatannya apabila bersin, jadi dia perlu bersin lagi untuk mendapatkan kembali kekuatannya. Dalam Musim 2 Episod 10, komputer Ejo Jo menerangkan bahawa Ying mempunyai kekuatan memanipulasi waktu di mana Ying hanya berlari dalam kecepatan normal sambil memperlahankan waktu di sekitarnya.

Penampilan

Ying memakai cermin mata yang berkaca bulat dan berbingkai biru. Dia memakai topi bulu berwarna kuning yang dihiasi dengan sebiji lencana bulat yang bergambar watak raksasa coklat dengan bunga di atas kepalanya dan latar belakang merah muda. Dia memakai baju berlengan panjang yang berjalur biru, merah dan kuning, beralas anak baju yang kuning, berjalur jingga di bawah dan bertepi hitam. Dia memakai celana biru yang menutupi lututnya, dan sepatu olahraga berwarna kuning. Apabila bersin dan hilang kekuatan, cermin mata Ying jatuh pada matanya, tetapi apabila bersin semula dan pulih kekuatan, cermin mata itu balik kepada topi.
Untuk musim kedua, rambut Ying mula memanjang. Dia juga memakai dua pin pada topinya.

Kekuatan

  • larian cepat
  • cakaran cepat
  • seribu tendangan cepat

Perwatakan

Ying suka membuat usikan membuat panggilan telefon lalu muncul di depan penerima panggilan, walaupun sebelum menerima kekuatannya (dengan menggunakan HP). Ini makin mudah setelah Ying menerima kekuatannya, kerana dia tidak perlu dekat dengan penerima panggilan untuk memulai kejahilan. Walaupun sedikit nakal, Ying tetap seorang rekan yang setia dan sedia menolong sesiapa dalam kesusahan.

Sumber: BoBoiBoy Wikia
 

Tok Aba

Kalian tahu, siapa kakeknya BoBoiBoy? Siapa? Ya tentu saja, Tok Aba. Kali ini saya akan membahas apa profilnya. Ini dia:


Tok Aba
                                                                                        
CIRI-CIRI UMUM

  • Jenis kelamin  : Laki-laki
  • Ras                  : Melayu          
  • Warna rambut : Putih
  • Warna mata     : Coklat
·         Usia                 : 70
·         Pekerjaan         : Pemilik kedai
·         Cucu                 : BoBoiBoy

KEKUATAN
  • Gerakan ayam tambatan : Memakan Buah dam dalam permainan Dam Haji
  • Gerakan ayam 3 rasa: Menaikan pangkat buah dam. Digunakan dia untuk menggerakan BoBoiBoy untuk mematikan 3 Super Probe.
  • Hikmat Ayam Susar : Dia menggunakannya untuk menggerakan Gopal
  • Hikmat Ayam Penyet : Dia menggerakan Ying dan menghancurkan salah satu dam dengan 1000 loncatan.
  • Hikmat Cakar Ayam : Ketika Adu Du memasuki perangkapnya, dia meneriakan gerakan ini dan Yaya dan Ying mencakarnya.
  • Kuasa Pukulan Rotan: memukul lawan dengan rotan.
 Sumber : BoBoiBoy Wikia

Yaya

"Graah! Ada (....)! Dia nak kita makan biskut dia yang tak sedap!!"
 Gopal, Ying dan BoBoiBoy sering berteriak begitu bila ia bertemu sosok (....). Hmm, siapa sih sosok (....) itu? Oh, Yaya rupanya! Memang biskuitnya tidak enak bahkan bisa membuat siapa saja pingsan. Langsung saja kalian pasti ingin tahu profil Yaya sebenarnya. Ini dia:



Yaya Yah
                                                                                       
CIRI-CIRI UMUM

  • Jenis kelamin  : Perempuan
  • Ras                  : Melayu          
  • Warna rambut : Hitam/coklat (kemungkinan)
  • Warna mata     : Coklat (mus. 1) Abu-abu (mus. 2)
·         Usia                 : 13
·         Pekerjaan         : Siswa, Presiden Kelas 5 Jujur dan Presiden 
 dari semua Klub di Sekolah Rendah Rintis
·         Ibu : Bu Yah
·         Saudara : ToToiToy
·         Hewan peliharaan : Potato (sebelumnya) dan Mr. Alebi

KEKUATAN

Sebelum episode 37 ditayangkan, kekuatannya yakni Kekuatan Super seperti saat Ochobot berkata padanya, tetapi kekuatan sebenarnya adalah manipulasi gravitasi. Ia dapat mengumpulkan gravitasi di tangannya dan melepaskan itu kuat, gaya gravitasi di sekitar dia yang memberikan kepadanya kemampuan untuk terbang.

KEPRIBADIAN

Dia baik dan gadis yang baik, tapi dia akan marah jika ada orang yang menghina biskuitnya dan juga berlawanan dengan aturan kepribadian Yaya. Dia juga cerdas tentang makanan sehat dan tidak sehat. Dia bersaing keras dengan Ying dalam hubungan persaingan kepintaran mereka. Dia mendorong dirinya untuk batas untuk menjadi siswa terbaik, sehingga dia bahkan bersedia untuk menipu meskipun kode moral yang ketat nya. Tapi mereka masih menjadi teman baik jika tidak ada ujian di sekolah.
Sumber : BoBoiBoy Wikia dan Microsoft® Translator dan juga Google Terjemahan
 

Gopal

"Tukaran... MAKANAN!!"

Hmm... siapa ya, yang sering mengucapkan kalimat itu..?? Oh, ya! GOPAL!! Karena pikirannya disesaki makanan.. Eh, akhirnya kekuatannya juga merubah benda menjadi makanan. Hahaha... Langsung saja, ini dia profilnya:



Gopal A. R. Kumar
                                                                                       
CIRI-CIRI UMUM

  • Jenis kelamin  : Laki-laki
  • Ras                  : India
  • Warna rambut : Coklat gelap
  • Warna mata     : Coklat
·         Usia                 : 13
·         Pekerjaan         : Siswa
·         Ayah : Pak Kumar
·         Ibu : Bu Kumar

KEKUATAN

Gopal mempunyai kekuatan berupa memanipulasi molekul menjadi makanan/benda yang ia inginkan. Berikut kekuatan-kekuatannya:
1.      Menjadi tak tersentuh
2.      Superkuat (Gopal berusaha untuk mengangkat truk)
3.      Bernafas di dalam air
4.      Telekinesis (Gopal berusaha memindahkan botol dengan pikirannya.
5.      Terbang atau Go, Go, Gopal! (Seperti yang Yaya lakukan)
6.      Melihat dan menangkap benda di kegelapan.
7.      Menembak sinar laser dari matanya.
8.      Berteleport
9.      Kesabaran
Sumber : BoBoiBoy Wikia dan Microsoft® Translator.

Fang

Nah, tadi sudah ada BoBoiBoy. Sekarang rival-nya. Siapa? Betuuul dan tepat! FANG!! Dia sosok lelaki yang merupakan rival BoBoiBoy. Sekarang kita akan bahas profilnya. Bersiaplah!!! Ini dia...



Fang
                                                                                       
CIRI-CIRI UMUM



  • Jenis kelamin  : Laki-laki
  • Ras                  : Tionghoa/China
  • Warna rambut : Hitam
  • Warna mata     : Hitam
·         Usia                 : 12
·         Pekerjaan         : Siswa

KEKUATAN

Fang mempunyai kekuatan berupa memanipulasi bayangan. Berikut adalah jurus-jurus yang dimiliki oleh Fang:
  • Harimau Bayang - digunakan untuk menakuti musuh-.
  • Cakaran Bayang - digunakan untuk membuat Harimau Bayang mencakar musuh.
  • Perisai Bayang - digunakan untuk melindungi dirinya.
  • Bentuk Bayang - digunakan untuk membuat jejak hitam.
  • Serangan Bayang - digunakan untuk menyerang musuhnya
  • Jari Bayang - digunakan untuk menjebak musuhnya, salah satu yang pernah terkena serangannya adalah BoBoiBoy Taufan/Topan
  • Kokun Bayang - dapat dibentuk dengan menggabungkan bayangan tangan bersama.
  • Gerakan Bayang- digunakan untuk berlari cepat.
  • Elang Bayang- digunakan untuk terbang, Fang menggunakannya untuk kabur dari Kucing Sewel/Gila
  • Tikus Bayang - digunakan untuk menyerang Kucing Gila/Sewel.
  • Naga Bayang - adalah kekuatan pertamanya, ini terbentuk ketika Ochobot memberinya kuasanya, tetapi Fang tidak dapat mengontrolnya. Dalam Episode 39, Fang digunakan ini untuk memecahkan P.E.T.A.I. Setiap kali Fang digunakan ini, ia selalu pingsan setelah ia menggunakannya.
  • Lorong Bayang - digunakan untuk melindungi teman-temannya
  • Kucing Bayang - akan tiba…
  • Ejo Jo Bayang - Ketika Ejo Jo mempunyai jam tangan kekuatan Fang, ia menggunakan ini untuk menyerang Papa Zola.
Sumber : BoBoiBoy Wikia dan Microsoft® Translator.

BoBoiBoy

Hai teman-teman! Kalian tahu, film kartun BoBoiBoy? Yang tayang di MNCTV tiap jam 13.30 dan 12.00 itu! Nah, kali ini saya akan membahas tentang karakter utama dari BoBoiBoy. Ini dia data lengkapnya!



BoBoiBoy
                                                                                       
CIRI-CIRI UMUM

  • Jenis kelamin  : Laki-laki
  • Ras                  : Melayu          
  • Warna rambut : Hitam
  • Warna mata     : Coklat
·         Usia                 : 13
·         Pekerjaan         : Siswa
·         Ibu : Tak Dikenal
·         Ayah : Tak Dikenal
·         Kakek : Tok Aba

KEKUATAN
Setelah diberi kuasa oleh Ochobot di episode 1, BoBoiBoy bisa menguasai tiga elemen yaitu petir, angin dan tanah. Dia bisa kuasa-kuasa memanipulasi angin, tanah dan petir dengan tangan sendiri. Kuasanya yang terkuat ialah kekuatan berpisah menjadi tiga BoBoiBoy yang masing-masing mempunyai satu elemen yang berbeda.


Kuasa tiga tahap satu

  • Kuasa Petir
  • Kuasa Angin
  • Kuasa Tanah
  • Kuasa Tiga: BoBoiBoy melompat ke udara, menyeru "BoBoiBoy Kuasa Tiga" sambil mengangkat lengan yang memakai jam tangannya untuk berpecah menjadi tiga, setiap satunya menguasai satu elemen, iaitu:

Kuasa tiga tahap kedua

  • BoBoiBoy Halilintar (Menjelma dari BoBoiBoy Petir, serba merah, setelah disiksa oleh Adu Du dalam episode 11)
  • BoBoiBoy Taufan (Menjelma dari BoBoiBoy Angin, serba biru, setelah memakan Biskuit Yaya yang terkena cairan Emosi X dalam episod 22)
  • BoBoiBoy Gempa (Menjelma dari BoBoiBoy Tanah, serba kuning, setelah memaksa diri mengumpulkan tenaga untuk mendapatkan kuasa baru dalam episod 26
Sumber : BoBoiBoy Wikia dan Microsoft® Translator


Nah, itu dia profil BoBoiBoy. Hebat bukan?

Kamis, 18 Desember 2014

Kisah Lucu: Penipu & Aku

Hai, teman! Saya akan berbagi cerita tentang kisah fiksi baru: Penipu dan Aku. Penipu ini menipu saya dan teman saya agar kami mau membantunya. (Padahal si penipu nggak ditangkap) Ini ceritanya:

Penipu : (lewat telepon) Halo, mas! Tolong saya, mas...! Saya di tertangkap di kantor polisi....       Tolong..

Temanku : Oh, oh, ya... ya! S-Sebentar, ini masnya sampeyan (Anda dalam bahasa Jawa) (sambil memberikan HP-nya ke aku)

Penipu : Oh, ya. Cepetan...

Aku : Halo?

Penipu : Mas... Tolong aku!! Aku ditangkap di kantor polisi!!

Aku : Hmm... Oke, terima saja nasibmu (temanku menahan tawa)

Penipu: @#$%!* (sambil menutup telepon)

Kemudian aku dan temanku melepaskan tawa bersama. Teman-teman, hindarilah SMS atau bahkan telepon dari orang-orang tak dikenal apalagi yang konten/isinya mencurigakan. Tanyakan terhadap orang yang lebih dewasa. Sekian, terimakasih! Kalian juga bisa berbagi cerita lucu disini lewat: haqqanimalang@gmail.com


Komik tentang Kepunahan Badak Jawa


Komik tentang Kepunahan Badak Jawa



Badak Jawa adalah hewan langka yang terancam punah. Kini saatnya kita melestarikannya. Dengan ini, diharapkan komik ini adalah langkah awal untuk melestarikannya.

Hujan

Hujan

Tetesan air yang turun dari awan
Membasahi tiap jengkal kehidupan
Menumbuhkan banyak harapan
Dan juga kenikmatan

Awan kelam yang melintasi cakrawala
Bertabrakan dengan lainnya
Menimbulkan petir yang luar biasa
        Tanda kekuasaan Allah Subhanahu wata’ala

 Tatkala hujan sudah selesai
Pelangi di angkasa menyeringai
Mentari muncul di pagi hari
Semuanya sudah usai

Alam



Alam

Daun bergoyang
Angin bertiup kencang
Awan hitam berlalu lalang
Semua ini terasa panjang

Petir menyambar diikuti teriakan
Semua orang lari ketakutan
Merupakan sebuah peringatan
Bagi orang-orang yang membinasakan lingkungan

Hujan turun begitu derasnya
Kabut mengaburkan suasana
Seakan alam ingin membuat bencana
Bagi orang-orang yang tak terima

Pelangi menyambut dengan ceria
Mentari menunjukkan dirinya
Awan hitam berganti awan bahagia
Tanda alam sudah lega

Pena Hitam



Pena Hitam

Aku menuangkan pikiranku
Aku menuangkan perasaanku
Aku mengerjakan sesuatu
Menggunakanmu

Aku memikirkan sebuah hal yang baru
Aku mendapat ide yang terbersit didalam benakku
Aku mendapatkannya dengan sesuatu
Pena hitamku

Tetesan tinta menyeruak di bukuku
Menjelma menjadi harapan baru
Goresan pena hitamku
Menumbuhkan semangat baru

Saat gundah aku menuangkan perasaanku
Saat gembira aku melampiaskan yang ada dihatiku
Saat apapun, aku akan selalu
Denganmu

Sahabat



Sahabat

Wahai sahabatku,
Ingatkah engkau saat dulu,
Kau berbagi cerita denganku,
Membuatku terpana dan terharu.

Hari demi hari kita lalui dengan riang
Rintangan kau lewati dengan senang
Meskipun tantangan berlalu lalang
 Seakan tak ada rintangan yang tak bisa kau hadang

Di kala aku memikirkanmu,
Pepohonan menjelma menjadi dirimu,
Bebatuan menjadi semangatmu
Air di sungai menjadi ketenanganmu.

Tapi sekarang aku meneteskan air mata
Sebab kau tak tampak di pelupuk mata
Disini, aku merasa
Rasa kesedihan yang tak terhingga.

Semua mengingatkanku saat kala itu,
Menghabiskan waktu denganmu
Hanya saja sekarang waktunya untuk mengucapkan padamu,
Sampai bertemu lagi, sahabatku

Buku Catatan

Buku Catatan

Kubuka buku catatanku
Usang dan berdebu
Namun ada seribu perasaanku
Yang kugoreskan di buku catatanku

Bertahun-tahun kusimpan bukuku
Di pojok lemari buku
Kerana aku tak ingin siapapun tahu
Apa yang kutulis di buku

Suka duka
Gembira dan lara
Kupendam disana
Menyimpan perasaan tak terhingga

SELAMAT DATANG

WELCOME  

Hai, teman-teman Indonesia yang ceria! Ini blog baru saya, setelah pindah dari blog lama Info Sembarang. Disini teman-teman bisa membaca puisi, pos atau bahkan kalian yang mengirim karya disini. Di blog ini, bebas kok! Sekarang scroll atau lihat ke atas. Banyak 'kan puisi dan posnya? Sekian, terima kasih. Happy Creating!